Bagi sebagian orang pasti sudah tidak asing lagi dengan yang namanya Animasi. Yup.. di era modern sekarang banyak yang menggunakan media animasi, entah untuk promosi iklan, iklan layanan masyarakat, tutorial dan masih banyak lagi karena lebih menarik dan segar. Maka dari itu tak heran jika animasi bisa menjadi ladang income yang baru, nah mau tau …