Review Film “Gemini Man”  Kembar Karena Kloning

Review Film “Gemini Man” Kembar Karena Kloning

Lalu di Gemini Man sendiri kalian bisa melihat eksotisnya wilayah Cartagena yang ada di Colombia ketika Brogan dan Zakarweski melarikan diri dari Junior. Di sana kita juga akan melihat sebuah pertarungan sengit antara Brogan dan Junior.

Banyaknya adegan baku tembak dan baku hantam tidak menghilangkan keindahan Kota Cartagena yang penuh mural dalam berbagai warna yang sangat menyita perhatian.

 

 

Kemudian kita juga akan dimanjakan dengan keindahan deretan bangunan bergaya kuno di Budapest, Hungaria. Tempat yang memang sudah terkenal akan keindahan arsitekturnya. 

Untuk visual efeknya sendiri dihadirkan oleh Weta Digital dan prosesnya diawasi oleh Bill Westenhofer. Mereka sudah ahli dibidangnya sehingga kita dibuat betah berlama-lama menonton film tersebut.