Cara Jitu Memilih VGA Untuk PC dan Laptop Kamu!

Cara Jitu Memilih VGA Untuk PC dan Laptop Kamu!

Salam hangat untuk Januari yang semakin dingin karena hujan gaes! Gimana kabarnya nih? Semoga kita selalu diberi kesehatan. Aamiin. Kalau kemarin Mimin sudah merekomendasikan Laptop untuk belajar animasi dengan 3 spesifikasi utama, yakni prosesor, graphic card, dan RAM nya. Maka kali ini Mimin mau bahas tentang pemilihan graphic cardnya nih gaes. Beberapa dari kamu semua …

Continue reading →

10 Fakta Menarik Tentang Software Blender Animasi 3D

10 Fakta Menarik Tentang Software Blender Animasi 3D

 Yoo gaes! Semoga harimu cerah ya, meski mendung di langit datang setiap hari seperti hati Mimin. //Yaelah heheh. Nah, kali ini Mimin akan mengulik-ngulik lebih jauh tentang software yang kita gunakan untuk belajar gaes. Pasti tahu kan? Yup, Blender 3D Animation. Sudah tahu belum gimana sejarah dan fakta-fakta menarik apa saja dari software kesayangan kita …

Continue reading →

Materi Yang akan Kamu Dapatkan Ketika Bergabung dengan Kelasanimasi.com

Materi Yang akan Kamu Dapatkan Ketika Bergabung dengan Kelasanimasi.com

Yooo, gaes! Kembali lagi nih dengan Mimin Misel yang kece badai di sini. Ehehe. Nah, kemarin kan kamu udah kenalan nih dengan sejarah awal mula Kelasanimasi.com biar makin cinta. Eak! Sekarang Mimin akan jelasin apa aja materi yang ada di Kelasanimasi.com.   1. Level Pemula  Nah, bagi kamu yang pemula, bisa banget untuk memulainya dari level …

Continue reading →